Tiga Pemuda Purwosari Tewas Setelah Pesta Miras Oplosan

28 Komentar
X
Bagikan

Purwosari (wartabromo.tv) – Tragis dialami oleh tiga orang pemuda asal Desa Cendono Kecamatan Purwosari Kabupaten Pasuruan Jawa Timur. Pasalnya, mereka harus menghembuskan nafasnya yang terakhir usai pesta miras oplosan pada Jumat (3/6/2022) malam.

Informasi yang didapatkan wartabromo.com, dua orang pemuda yakni GB (26) dan AD (22) dinyatakan meninggal dunia saat menjalani perawatan di rumah sakit pada hari Minggu (5/6/2022) sementara satu orang lainnya yakni DD alias AT (29) meninggal dunia di rumahnya.

Video: Yogi
Editor Video: Genta