Dear Pemudik, Ada Pijat Gratis di Pos Terpadu Jalur Pantura Pasuruan

28 Komentar
X
Bagikan

Pasuruan (wartabromo.tv) – Sejumlah pos pantau mudik telah disediakan di jalur Pantura Pasuruan. Uniknya, ada fasilitas terapi pijat gratis untuk para pemudik yang kelelahan berkendara.

Beginilah saat pemudik berhenti dan beristirahat di Pos Terpadu di Jalan Soekarno-Hatta, Kecamatan Purworejo, Kota Pasuruan atau tepat di depan Pasar Besar. Pemudik bisa menikmati sejumlah fasilitas seperti tes kesehatan gratis hingga terapi pijat gratis.

Video: Doni
Editor Video: Genta