Pasrepan Krisis Air Bersih

4 Komentar
X
Bagikan

Pasrepan (WartaBromo.tv) – Ratusan warga di wilayah Kecamatan Pasrepan, Kabupaten Pasuruan alami krisis air bersih. Pemandangan itu berlangsung sejak dalam dua bulan terakhir.

Pantauan WartaBromo.com, dua desa yakni Desa Sibon dan Desa Mangguan, Kecamatan Pasrepan, Kabupaten Pasuruan sudah mengalami kekeringan beberapa waktu yang lalu. Puluhan jerigen yang ditata warga sudah menunggu bantuan air bersih dari pemerintah maupun kepolisian.

Video: Doni
Editor Video: Genta